Bismillahirrahmanirrhim
Assalamualaikum Wr.Wb
Bertemu lagi dengan saya , kali ini saya akan mencoba menjelaskan secara singkat apa itu Data Flow Diagram (DFD). Data Flow Diagram (DFD) adalah suatu diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan arus dari data sistem, yang penggunaannya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, tersruktur dan jelas.
DFD merupakan alat bantu dalam menggambarkan atau menjelaskan proses kerja suatu sistem.
Contoh Data Diagram
Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Data_flow_diagram
0 komentar:
Posting Komentar